Manfaat Emas dari Toko Laku Emas di Blibli

Laku Emas adalah sebuah official store yang ada di aplikasi Blibli. Anda bisa mendapatkan berbagai keuntungan jika berlangganan dan membeli emas di sini, antara lain sebagai berikut.

1. Emas Sebagai Lahan Investasi

Di toko Laku Emas, Anda bisa membeli emas batangan untuk berinvestasi dan berbagai hal lainnya. Apalagi, emas batangan di sini memiliki kualitas yang tidak main-main dengan berbagai promo menarik.

Anda juga dapat membeli emas untuk melakukan investasi jangka panjang. Hal ini akan sangat menguntungkan sebab seringkali harga dollar naik-turun dan memengaruhi harga rupiah.

Akan tetapi, emas tidak begitu. Emas akan tetap diberi harga yang mahal, apalagi jika itu emas batangan. Ekonomi yang bergejolak naik-turun di saat seperti ini benar-benar memaksa investor untuk bergerak cepat mencari peluang.

Maka, mungkin Anda juga bisa melakukannya dengan cara membeli emas di sini untuk investasi jangka panjang.

2. Emas untuk Kepentingan Beragama

Di agama tertentu, emas merupakan benda mulia yang dianggap suci. Terbukti dengan beberapa benda keagamaan yang memang terbuat dari emas murni dan batangan.

Kegunaannya beragam, ada yang untuk dijadikan ornamen dan hiasan seperti di kubah Masjid. Namun ada juga yang dipakai untuk bahan baku pembuatan perlengkapan ibadah di agama lain.

3. Koleksi Emas Meningkatkan Derajat Sosial

Emas batangan di Laku Emas official store juga termasuk ke dalamnya. Apalagi karena emas batangan berupa fisik di sini banyak jenisnya dan lebih lunak dari emas kebanyakan.

Emas yang lunak adalah emas yang bagus dan berkualitas. Itulah sebabnya, ketika orang mendapat medali emas, mereka akan menggigitnya untuk memastikan apakah itu emas asli atau bukan.

Salah satu produk Laku Emas yang terkenal adalah Antam logam mulia fisik, LM Lotus Archipress Certis 25 gram, dan ada juga LM Lotus Archipress Certis 1 gram.

4. Kegunaan Emas pada Berbagai Bidang Industri

Emas dapat digunakan untuk berbagai hal, salah satunya untuk bidang industri. Seperti pembuatan kubah masjid yang berlapis emas.

Ada pun berbagai industri yang memakai emas untuk kepentingan yang mendunia seperti NASA yang menggunakan beberapa emas untuk pesawat luar angkasanya. Kegunaan emas sangat beragam sekali bukan?

5. Ketenaran Dapat Anda Raih dengan Emas dan Kekayaan

Tidak semua orang setuju dengan hal ini, akan tetapi ketika Anda menjadi lebih kaya, sudah menjadi kebiasaan untuk dipandang lebih tinggi dari orang lain. Tergantung bagaimana Anda menyikapinya, apakah akan berubah sombong atau malah lebih baik.

6. Emas untuk Kecantikan dan Perawatan Tertentu

Emas memiliki berbagai kegunaan, salah satunya untuk mempercantik kulit. Oleh karenanya, banyak tenaga medis yang membuat produk atau spa dengan campuran emas.

Hal ini dikarenakan emas mampu membuat Anda tampak lebih muda apabila diaplikasikan dengan benar oleh ahlinya pada produk tertentu.

7. Manfaat Emas dalam Bidang Elektronik

Nyatanya, sifat emas yang korosif dan berupa lapisan ternyata dimanfaatkan untuk membuat barang elektronik. Salah satu contohnya adalah televisi dan radio, meski kandungan emasnya tidak banyak.

8. Emas Menjadi Penghargaan Kejuaraan

Untuk penghargaan dari lomba atau kejuaraan besar biasanya menggunakan emas sebagai hadiah. Misalnya medali emas atau hadiah berupa emas batangan sebab penghargaan tersebut diberikan kepada orang yang memenangkan lomba besar.

Anda juga bisa mendapatkan emas batangan untuk penghargaan atau hadiah istimewa di toko Laku Emas yang ada di Blibli. Untuk info lebih lanjut, Anda bisa mengunjungi aplikasinya sendiri.

Tinggalkan pesanan

Alamat email anda tidak akan disiarkan.